Analisis Faktor Risiko Penyakit Hipertensi dengan Metode Framingham Risk Score for Hipertensi di Kampung Bugis
Keywords:
faktor risiko hipertensi, metode framingham untuk hipertensiAbstract
Prevalensi hipertensi meningkat setiap tahun. Lebih dari separuh orang dewasa yang menderita hipertensi tidak menyadari sebagai penderita hipertensi. Hipertensi meningkat sejalan dengan perubahan gaya hidup, seperti merokok, obesitas, aktivitas fisik, dan stres psikososial. Jika tidak ditanggulangi sejak dini, jangka pendek dan jangka panjang maka prevalensi penyakit hipertensi juga akan meningkat. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis faktor resiko yang berhubungan dengan kejadian hipertensi. Metode yang digunakan adalah studi korelasi pendekatan kuntitatif. Populasi adalah warga RW 1 kampung bugis dengan jumlah sampel 106 orang . Instrumen yang digunakan adaptasi dan modifikasi framingham risk score for hipertension. Analisis data dilakukan univariat dan bivariat. Analisis bivariat dengan uji korelasi Spearman. Hasil penelitian terdapat korelasi genetik (r = 0,021), Usia (r = 0,00), merokok (r = 0,028), diabetes melitus (r = 0,011), aktivitas fisik(r = 0,039) dengan hipertensi. Analisis tingkat risiko hipertensi masyarakat di Pesisir kampung bugis memiliki risiko tinggi (54,7 %) untuk kejadian hipertensi. Rekomendasi penelitian ditujukan untuk mengurangi kejadian hipertensi faktor resiko yang bisa dimodifikasi pada masayarakat adalah mengurangi kebiasaan merokok, mengontrol peningkatan gula darah dan melaksanakan aktivitas fisik secara teratur.
References
Anies. 2006. Waspada Ancaman Penyakit Tidak Menular : Solusi Pencegahan dari Aspek Perilaku dan Lingkungan. Elex Media
Komputindo, Jakarta : vii +168 hlm.
Ayu,2008. Faktor Risiko Terjadinya
Hipertensi. http://www.mailarchive. com/sukasukamu@yahoogroups.co m/msg00321.html. Akses 20 Maret 2008.
Brownson, Ross C dkk. 1993. Chronic Disease Epidemiology And Control.
American Public Health
Association, Washington : ix + 337
hlm
Brown, M.J and Haydock, S. “Pathoetiology, Epidemiology and Diagnosis of Hypertension”.
Drugs.59.2(2000):1-12.
Darmodjo, R.B. dan Hadi Martono, Ilmu Kesehatan Usia Lanjut Dalam Buku Ajar Geriatri, Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, Jakarta, 2000.
Depkes RI. 2006. Pedoman Teknis Penemuan dan Tatalaksana Penyakit Hipertensi. Depkes,
Jakarta : iii + 32 hlm.
Depkes RI. 2007. Pedoman Surveilans Epidemiologi Penyakit Jantung dan Pembuluh Darah. Depkes, Jakarta :
ii + 52 hlm.
Hull, Alison. 1996. Penyakit Jantung, Hipertensi dan Nutrisi. Sinar
Grafika Offset, Jakarta : v + 85 hlm.
Kalavathy, M.C., Thankappan, K.R., Sarma P.S., Vasan, R.S. ”Prevalence, Awareness, Treatment and Control of Hypertension In An Elderly Community Based Sample In Kerala, India.” National Medicine Journal of India. 13.1 (2000) : 9-15.
Kaplan & Stamler. 1983. Prevention of Coronary Heart Disease : Practical Management of The Risk Factors. WB Saunders Company, USA : iii + 219 hlm.
Kannel, WB. 1990. Hypertension and The Risk of Cardiovascular Disease, dalam : Laragh dan Brenner (eds).1990. Hypertensionpathophysiology, diagnosis, and management, Vol.1. Raven Press, New York : 101-6.
Kanarek, Robin B & Robin MarksKaufman. 1991. Nutrition and Behavior : New Perspectives. Van Nostrand Reinhold, New York : ix + 301 hlm.
Kimberly A.J. ,2011Facts and Statistics On
High Blood Pressure.
http://www.cdc.gov/ bloodpressure/facts.htm.
Law, M. “Salt, Blood Pressure and Cardiovascular Risk”. Journal of Cardiovascular Risk. 7.1(2000):5-8.
Moerdowo. 1984. Masalah Hipertensi /
Tekanan Darah Tinggi. Bhratara Karya Aksara, Jakarta : iii + 162 hlm.
Mackenna, B.R. dan Callender, R. 1990. Illustrated Physiology Fifth Edition.
Edinburg : Churchill Livingstone.
MacMahon, S. “Blood Pressure, Stroke and Coronary Heart Disease. Part 1. Prolonged Different in Blood Pressure : Prospective Observational Studies Corrected for Regression Dilution Bias”. Lancet.
(1990) : 765-774
Murti, Bhisma. 2003. Prinsip dan Metode Riset Epidemiologi. Gajah Mada University Press, Yogyakarta : v + 317 hlm.
Ridwan,2008. Hipertensi Dan Faktor Risikonya Dalam Kajian
Epidemiologi.
http://ridwanamiruddin.wordpress.c om/2007/12/08/hipertensi-danfaktorrisikonya- dalam-kajianepidemiologi/.
Sidabutar RP dan Wiguno. 1990. Hipertensi Esensial Dalam Ilmu Penyakit Dalam Jilid II. Balai Penerbit FKUI, Jakarta.
Soeryoko,2010. Hipertensi : Faktor Risiko dan Penatalaksanaannya. http://www.pjnhk.go.id/content/vie w/788/31/.
Susalit, E. 1991. Hipertensi. Pendidikan Dokter Uji Diri IDI.
Soeharto, Iman. 2000. Pencegahan dan Penyembuhan Penyakit Jantung Koroner : Panduan Bagi
Masyarakat Umum. PT. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta : ix +283 hlm.
Setiawan, Zamhir. 2006. Karakteristik Sosiodemografi Sebagai Faktor Risiko Hipertensi Studi Ekologi Di Pulau Jawa Tahun 2004. Tesis.
FKM UI, Depok
Siburian, Imelda. 2004. Gambaran Kejadian Hipertensi dan Faktor-faktor Yang Berhubungan Tahun 2001 (Analisis Data Sekunder SKRT 2001). Skripsi.
FKMUI Depok : i+71 hlm.
Sanusi, Annisa. 2003. Faktor-faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Hipertensi Pada Pasien Lansia Rawat Jalan Di Poliklinik Geriatri
RSUPN Cipto Mangunkusumo Tahun 2002. Skripsi. FKM UI
Depok : x + 78 hlm.
Purwanti, Sri. 2005. Hubungan Antara Indeks Massa Tubuh dan Pola Hidup Dengan Hipertensi Di Kelurahan Abadi Jaya Depok Tahun 2001 (Analisis Data Sekunder Faktor Risiko PTM). Skripsi. FKM UI, Depok : vii + 43 hlm.
Wahyuni, Inge. 2000. Faktor-faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Hipertensi Pada Kelompok Lansia
Di Kecamatan Ciwidey
Kab.Bandung Tahun 1997 (Analisis Data Sekunder). Skripsi. FKM UI, Depok : viii + 83 hlm.
Timmreck, Thomas C. 2001. Epidemiologi Suatu Pengantar Edisi 2. Penerbit Buku Kedokteran EGC, Jakarta : v + 480 hlm.
Lemeshow, Stanley. 1997. Besar Sampel Dalam Penelitian Kesehatan. Gajah Mada University Press, Yogyakarta : ix + 259 hlm.
Nurparida, Lia. 2004. Hubungan Antara Pola Makan, Gaya Hidup dan Status Gizi Dengan Hipertensi Pada
Pasien Rawat Jalan Di Poliklinik Penyakit Dalam RSUPN Dr. Cipto Mangunkusumo Jakarta Tahun
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2019 Liza Wati, Shifin Syufiani, Suci Andriani
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.